Pie Buah.
Hello mom,, selamat datang di situs resep masakan ini. Pada artikel kali ini kita memiliki Resep Pie Buah. Resep kali ini memiliki 18 Bahan utama, dan 5 cara memasaknya. Yuk langsung kita praktekkan membuat Pie Buah.
Resep Pie Buah
- Bahan Kulit Pie:.
- 300 gr Tepung.
- 200 gr margarin (sy pakai blue band cake and cookie).
- 500 gr gula halus.
- (Campur semua bahan jadi 1, uleni sampai tercampur rata).
- 2 btr kuning telur.
- Bahan Vla Vanila:.
- 500 ml susu UHT plain.
- 6 sdm gula pasir (kalo kurang manis bisa d tambahkan).
- 1/2 sdt vanilla cair.
- 4 sdm maizena (cairkan susu secukupnya).
- Campurkan semua bahan vla, masak sampai mendidih, sisihkan).
- Bahan buah:.
- Kiwi, jeruk, cherry merah dan anggur.
- Bahan siram:.
- 1 sdm bubuk agar agar plain.
- 4 sdm air.
- (Masak sampai mendidih).
Instruksi Memasak Pie Buah
- Tata adonan kulit pie pada cetakan pie yg sudah diolesi tipis margarin, tusuk tusuk dasar adonan dengan garpu kemudian panggang sampai kuning kecoklatan…keluarkan dr cetakan.
- Masak adonan vla sampai mendidih, setelah mendidih sisihkan sampai uap panasnya berkurang….tuang adonan vla kedalam kulit pie.
- Tata buah diatas adonan vla (buahnya sesuai selera ya).
- Masak bahan agar agar dan air sampai mendidih….aduk2 sampai uap panasnya hilang…siram diatas permukaan buah yg sudah d tata diatas adonan vla.
- Pie buah siap dinikmati.